Blog Salafi

بسم الله الرحمن الرحيم



Assalamualaikum warohmatullahiwabarokatu

Hai sekalian manusia, bertakwalah kepada Tuhan-mu yang telah menciptakan kamu dari seorang diri, dan dari padanya, Allah menciptakan isterinya; dan dari pada keduanya Allah memperkembang biakkan laki-laki dan perempuan yang banyak. Dan bertakwalah kepada Allah yang dengan mempergunakan nama-Nya kamu saling meminta satu sama lain, dan peliharalah hubungan silaturrahim, Sesungguhnya Allah selalu menjaga dan mengawasi kamu.

Hai orang-orang yang beriman, bertakwalah kamu kepada Allah dan katakanlah perkataan yang benar. niscaya Allah memperbaiki bagimu amalan-amalanmu dan mengampuni bagimu dosa-dosamu. Dan barangsiapa mentaati Allah dan Rasul-Nya, maka sesungguhnya ia telah mendapat kemenangan yang besar



Rasulullah bersabda "Sesungguhnya Islam pertama kali muncul dalam keadaaan asing dan nanti akan kembali asing sebagaimana semula. Maka berbahagialah orang-orang yang asing"
(Hadits shahih riwayat Muslim)


"Berbahagialah orang-orang yang asing, Mereka adalah orang-orang shalih yang berada di tengah orang-orang yang berperangai buruk. Dan orang yang memusuhinya lebih banyak daripada yang mengikuti mereka." (Hadits shahih riwayat Ahmad)

"Berbahagialah orang-orang yang asing. Yaitu mereka yang mengadakan perbaikan ketika manusia rusak."(Hadits shahih riwayat Abu Amr Ad Dani dan Al Ajurry)

dengan memohon Rahmat Allah yang maha pengasih dan maha penyayang

 

Kotak Komentar


Nama
E-mail (jika tdk ada, ngak apa2)
Komentar
Image Verification
Please enter the text from the image
[ Refresh Image ] [ What's This? ]

Pengikut